KA Pasundan Berbelok Indah di Sukoreno, Sentolo, Yogyakarta

KA Pasundan dengan lokomotif CC201
Selamat dan semangat pagi sobat semua dan Salam SPoor...!!!!! Dalam postingan kali ini saya masih akan mengajak sobat semua untuk menikmati beberapa rangkaian KA yang sedang melintas di wilayah Sukoreno, Sentolo, Kulonprogo, Yogyakarta. Jika pada postingan sebelumnya yang melintas adalah rangkaian KA Gajahwong dari Jakarta menuju Yoagyakarta, maka pada postingan kali ini yang akan saya abadikan adalah rangkaian kereta api kelas ekonomi PSO dengan rute dari Kiaracondong menuju Surabaya Gubeng, nama dari rangkaian KA tersebut adalah KA Pasundan. Ada pemandangan yang berbeda pada perjalanan KA Pasundan kali ini, dimana, jika biasanya KA Pasundang ditarik menggunakan lokomotif CC203, maka pada perjalanannya kali ini, rangkaian KA pasundan ditarik menggunakan lokomotif hidung kotak CC21. KA pasundan merupakan KA kelas ekonomi PSO yang berjalan pada siang hari, dimana berangkat paling pagi dari arah Bandung menuju Surabaya begitupun dari arah Surabaya menuju Bandung.



KA Pasundan dengan lokomotif CC201 (gambar 1)
Berikut beberapa foto yang berhasil saya abadikan ketika KA Pasundan berbelok indah di wilayah Sukoreno, Sentolo. Selamat menikmati. 

KA Pasundan dengan lokomotif CC201 (gambar 2)

KA Pasundan dengan lokomotif CC201 (gambar 2)

KA Pasundan dengan lokomotif CC201 (gambar 3)

KA Pasundan dengan lokomotif CC201 (gambar 4)

KA Pasundan dengan lokomotif CC201 (gambar 5)
                                     
KA Pasundan dengan lokomotif CC201 (gambar 6)

KA Pasundan dengan lokomotif CC201 (gambar 7)

KA Pasundan dengan lokomotif CC201 (gambar 7)

KA Pasundan dengan lokomotif CC201 (gambar 8)

KA Pasundan dengan lokomotif CC201 (gambar 9)

KA Pasundan dengan lokomotif CC201 (gambar 10)

KA Pasundan dengan lokomotif CC201 (gambar 11)

KA Pasundan dengan lokomotif CC201 (gambar 12)

KA Pasundan dengan lokomotif CC201 (gambar 13)

KA Pasundan dengan lokomotif CC201 (gambar 14)
Oke sobat, itu dia tadi beberapa gambar yang berhasil saya dokumentasikan dari rangkaian KA Pasundan. Jangan lupa untuk terus mengunjungi Dipo Lokomotif Mojosari, karena masih akan ada banyak foto-foto yang indah lainanya, yang sayang pastinya untuk dilewatkan. Sampai jumpa pada postingan saya lainnya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar