KA Penataran di Tengah COrona, Kereta Api Ekonomi Dengan Lokomotif Eksekutif

KA Penataran dengan lokomotif CC206
Selamat dan semangat pagi sobat semua dan Salam Spoor..!!!! Bertemu kembali dengan saya di postingan baru saya kali ini. Jika pada postingan sebelumnya saya mengajak sobat semua untuk menikmati pesona rangkaian KA KRDI Jenggala yang sedang berjalan di daerah Desa Kweden Kembar kota Mojokerto, maka pada postingan kali ini saya akan mengajak sobat semua untuk menikmati pesona keindahan dari rangkaian KA Penataran. Meskipun KA Penataran merupakan KA endemik yang berjalan reguler sebagai penguasa jalur kantong di Daop 7 dan 8, namun ada yang berbeda pada musim pandemi Corona ini, dimana rangkaian KA Penataran yang biasaya berjalan menggunakan lokomotif CC201 ataupun CC203, aka di musim Corona ini, KA Penataran banyak ditarik menggunakan lokomotif CC206. Pagi hari ini saya akan mengajak sobat semua ke spot yang berada di wilayah Singosari Kabupaten Malang.


KA Penataran dari kejauhan
Beruntungnya adalah, spot yang sobat lihat ini, berlokasi tidak jauh dari tempat saya tinggal. Mungkin hanya membutuhkan waktu sekitar 10 sampai dengan 15 menit untuk menuju ke spot ini dari rumah saya, itupun dengan menggunakan kecepatan sangat santai. Moment ini banyak saya abadikan, sebelum perjalanan KA lokal ini diberhentikan sementara waktu. Berikut beberapa gambar yang berhasil saya abadikan. 

Berjalan menuju ke arah Malang

KA Penataran dengan lokomotif CC206 (gambar 1)

KA Penataran dengan lokomotif CC206 (gambar 2)

KA Penataran dengan lokomotif CC206 (gambar 3)
KA Penataran dengan lokomotif CC206 (gambar 4)
KA Penataran dengan lokomotif CC206 (gambar 5)
KA Penataran dengan lokomotif CC206 (gambar 6)
KA Penataran dengan lokomotif CC206 (gambar 1)

KA Penataran dengan lokomotif CC206 (gambar 7)

KA Penataran dengan lokomotif CC206 (gambar 8)
KA Penataran dengan lokomotif CC206 (gambar 9)

KA Penataran dengan lokomotif CC206 (gambar 10)

KA Penataran dengan lokomotif CC206 (gambar 11)

KA Penataran dengan lokomotif CC206 (gambar 12)

KA Penataran dengan lokomotif CC206 (gambar 13)
Nah sobat, itu dia beberapa gambar yang berhasil saya abadikan dari rangkaian KA Penataran yang menggunakan lokomotif CC206 di wilayah SIngoasari Kabupaten Malang. Jangan lupauntuk terus mengunjungi DIpo Lokomotif Mojosari, karena saya akan mengajak sobat semua untuk menikmati banyak lagi momen indah dan spot indah dari kereta api yang ada di Indoensia. Sampai jumpa di postingan lainnya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar