Kereta Api Bengawan Melintas di Stasiun Patukan Yogyakarta

      Selamat pagi sobat semua dan Salam Spoor...!!! Nah sobat semua, sebelumnya saya ucapkan terimakasih yang sebesar-besarnya kepada sobat semua karena masih mau mengikuti perjalann saya pad ahari Minggu ini. Mulai dari pagi hari tadi hingga sore menjelang malam. Jka dari pagi har saya mengajak sobat semua untuk blusukan ke daerah Kulon Progo, maka pada sore hari ini saya akan mengajak sobat semua untuk menikmati kembali rangkaian kereta api yang melintas di Stasiun Patukan. Karena saya merasa sudah hampir satu bulan lamanya saya tidak lagi kembali mengunjungi stasiun ini.


           Pada sore hari ini, setelah kedatangan saya beberapa menit kemudian kembali terdengar suara linceng stasiun dan diikuti dengan suara sirine dari palang pintu kereta api yang mulai tertutup. Saat itu setelah suara sirine berbunyi terdengar tentu saja diiringi dengan palang pintu yang mulai tertutup. Dari arah Tmru saya lihat lampu sinyal yang berada di sebelah Barat menyala dengan warna hijau. Tanda yang mengisyaratkan akan adanya rangkaian kereta api yang melintas dari arah Timur di alur tiga stasiun tersebut.


        Maka benar saja, dar kejauahn sudah kembali terdengar suara smeboyan 35 dengan suara deru mesin yang tersu mengebu-gebu. Dan langsung saja saya menempatkan posisi pada sebelah Selatan stasiun untuk mendapatkan rangkaian kereta api ini. Dan kemudian saya mencoba untuk mendapatkan beberapa gambar dari rangkaian kereta api ini. Setelah postingan kali ini saya akan mengajak sobat semua untuk kembali melihat rangkaian kereta api Jaka Tngkir yang juga melintas di jalur 3 Stasiun Patukan.


       Dan seperti pada tradisi biasanya, foto hasil perburuan si ular besi bisa sobat lihat di akhir tulisan pada artikel ini. Semoga beberapa kumpulan gambar yang sederhana tersebut dapat mengobati kerinduan sobat semua yang belum sempat berburu ataupun naik dan melihat kereta api. Selamat menikmati beberapa forto sederhana ini:










               Semoga sedikit tulisan yang sederhana ini dapat memberikan informasi yang sobat butuhkan, dan tidak lupa saya ucapkan terimakasih yang sebesar-besarnya kepada sobat semua yang telah berkenan untuk meluangkan waktunya guna mengunjungi Dipo Lokomotif Mojosari. Jangan lupa untuk tetap mengikuti saya pada tulisan yang akan hadir di artikel-artikel selanjutnya ya sobat sampai jumpa dan tetap semangat. Jaya Selalu Negeriku Indonesia dan Jaya Selalu Kereta Api Indonesia...!!!!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar