Mungkin bagi sebagian sahabat yang tinggal di sekitar Kota Solo tidak asing lagi dengan rangkaian yang satu ini. Railbus Solo Bathara Kresna yang merupakan cikal bakal angkutan dengan sistem jalur rel yang dicetuskan oleh Jokowi saat menjabat sebagai Wali Kota Solo. Railbus Batara Kresna merupakan kereta hasil hibah dari pemerintah pusat
senilai lebih dari Rp 16 miliar, diresmikan pada 26 Juli 2011 oleh
Menteri Perhubungan (Menhub). Moda transportasi buatan PT INKA Madiun
tersebut, kini mangkrak alias tidak beroperasi karena belum ada
kesepakatan dari Pemkot Kota Solo dengan PT KAI terkait masalah tarifBerikut gambar dari raibus tersebut.
Sumber foto: dari berbagai situs yang ada di internet
Tidak ada komentar:
Posting Komentar