Beberapa waktu lalu saya pernah memposting mengenai gambar dari bis miniatur skala 1:87. Nah, kalau sekarang saya akan memposting gambar dan detail dari bis-bis tersebut. Bis ini biasa digunakan oleh Dipo Mojosari untuk mengantarkan penumpang yang akan melakukan perjalan darat setelah naik kereta api. Biasanya yang menggunakan bis-bis ini adalah para turis dan juga turis domestik yang ingin berlibur di Mojosari. Atau bahkan mahasiswa yang melakukan penelitian dan juga belajar perkembangbiakan bebek. Bis-bis ini telah dilengkapi dengan AC, karaoke, tv lcd di setiap seatnya, smoking room, wifi, dll.
Setelah sukses membuka showroom mobil-mobil mewah, kini saatnya Dipo Mojosari meluaskan sayap bisnisnya merambah perusahaan otobus.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar